Kapolres Tasikmalaya Kota Didampingi Dandim 0612, Pimpin Pelaksanaan Apel Gelar Pasukan Ops Keselamatan Lodaya T.A 2024

    Kapolres Tasikmalaya Kota Didampingi Dandim 0612,  Pimpin Pelaksanaan Apel Gelar Pasukan Ops Keselamatan Lodaya T.A 2024
    apel ops keselamatan

    Polres Tasik Kota – Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar. Dalam memasuki Operasi Keselamatan Lodaya tahun 2024, Kapolres Tasikmalaya kota AKBP JOKO SULISTIONO, S.H., S. I. K., M.H. bersama Dandim 0612 Tasikmalaya  Letkol Inf Raden Henra Sukmadjidibrata S.I.P telah memimpin Upacara Gelar Apel Pasukan Operasi Keselamatan Lodaya Tahun 2024 yang dilaksanakan di halaman Mapolres Tasikmalaya Kota.

    Dalam Gelaran tersebut Kapolres Tasikmalaya Kota  Bersama Dandim 0612 Tasikmalaya, telah melaksanakan pula pengecekan secara langsung kesiapan seluruh Jajaran yang terlibat, Sebelum pelaksanaan Operasi Keselamatan Lodaya tahun 2024 tersebut dimulai, adapun operasi tersebut akan dilaksanakan mulai 04 Maret sampai dengan tanggal 17 Maret 2024.


    Dalam Pelaksanaan Apel gelaran tersebut Melibatkan pula kodim 0612 Tasikamlaya , Satpol PP, dan Komunitas Ojek Online Kota Tasikmalaya.


    Dalam amanatnya Kapolres Tasikmalaya Kota, AKBP JOKO SULISTIONO, S.H., S. I. K., M.H. mengatakan, “Dalam Operasi Keselamatan Lodaya tahun 2024 yakni, fokus pada kelancaran dan keselamatan lalu lintas yang lebih baik, dan dalam pelaksanaan oprasi keselamatan lodaya 2024 ini tidak ada penindakan melainkan himbauan secara humanis ″ Ucap Kapolres Tasikmalaya Kota.

    kapolres tasikmalaya kota andim 0612 apel gelar pasukan ops keselamatan lodaya t.a 2024
    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Kapolres Tasikmalaya Kota Menghadiri Sinergitas...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Tasikmalaya Kota Bersama Forkopimda,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Film Pendek dan Animasi Karya Siswa SMK Budi Luhur Siap Menghiasi Layar Bioskop dalam Rilis Perdana!
    ANGGOTA POLSEK PAGERAGEUNG MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS*
    Patroli KRYD, Polsek Cihideung Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga, Jelang Pilkada Serentak 2024, Sampaikan Pesan Kamtibmas 
    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Sita Rp78,1 Miliar dari Judol Internasional, Komitmen Polri atas Asta Cita Presiden Prabowo 
    Polsek Cihideung Polres Tasik Kota Polda Jabar, Tingkatkan Patroli Pantau Kegiatan masyarakat di tempat wisata tee jay water boom plaza asia.
    Polsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi ke warga binaan
    Polsek Rajapolah Intensifkan Sambang Warga Binaan, Sosialisasikan Pilkada Damai
    Polsek Mangkubumi, Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar laksanakan giatan rutin Patroli malam antisipasi C3
    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga, Jelang Pilkada Serentak 2024, Sampaikan Pesan Kamtibmas 
    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Pastikan Berjalan Aman, Polsek Karangjaya Pengamanan Sholat Tarawih
    Patroli Sore Polsek Mangkubumi, Dengan Penjagaan dan Pengaturan Lalu Lintas
    Bhabinkamtibmas Kel. Sumelap Polsek Tamansari Polres Tasik Kota melaksanakan sambang kepada warga binaan di. Babakanjati, Rt 01 Rw 02 Kel. Sumelap Kec. Tamansari Kota Tasikmalaya. 
    Polsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi ke warga binaan
    Patroli Dialogis Polsek Kadipaten,sambang warga binaan

    Ikuti Kami